Pramuka heters

Pramuka heters
Iya sekarang banyak banget anak pramuka tidak tahu bagaimana cara menyampaikan pendapat dengan benar, mereka bicara dengan seenak nya sendiri, merasa bahwa dia yang benar dan yang orang lakukan itu salah, pengertian heters menurut saya dan beberapa sumber yang saya cari di see mbah google

Haters berasal dari kata "Hate" yang artinyaBenci,
Nah Haters itu orang yang membenci sesuatu ( orang, grup, tokoh masyarakat, idola, dll ) dan berusaha mewujudkannya kebenciannya untuk menjatuhkan apa yang mereka benci. Bisa dengan sebuah tindakan yang menjatuhkan, berupa tindakan kasar, fitnah bahkan ejekan dan cemoohan khususnya dalam dunia maya

Contoh heters 

Ini foto dari fb,  bila kalian yang baru pertama kali lihat dan tahu ada kejanggalan di seragam mereka,  apa kata-kata yang akan keluar dari mulut kakak semua nya.

Heh kak gimana see kok baju pramuka di modifikasi.
Nggak jelas banget coba baca lagi pp nya

Mungkin banyak lagi yang akan mengeluarkan pendapat dengan kata-kata mutiara dongkol dan nggak suka karena tidak sesuai dengan hati dan fikiran nya  sendiri,  kenapa kok ada anak pramuka seperti ini, apa mereka kurang lama pendidikan nya dalam pramuka ...?

Gini ya kakak semua, kita ini pramuka organisasi terhormat tutur kata pun harus bisa di sampaikan dengan baik, dalam bahasa Indonesia kan kita di ajarkan cara menyampaikan pendapat, nah itu di gunakan kak, kan kita wajib menggunakan bahasa Indonesia, itu kan ada di poin sku kakak semua, jadi stop lah jadi heters bila Kakak tidak suka di banding kakak menyampaikan dengan kata2 mutiara dongkol kakak, lebih baik ya diam aja nggak usah lihat beres kan..?

Kalok ngeyel pengen menyampaikan pendapat banget ini,  tentu kakak harus belajar menyampaikan opini dengan baik sesuai kamus besar bahasa indonesia

Contoh kak
Bila Kakak lihat foto di atas kayak gini opini yang harus kakak sampaikan

Kak itu penampilan kakak sangat bagus,  namun kak untuk seragam nya saya kurang sependapat karena tidak sesuai di pp tentang seragam pramuka.

Misal contoh nya seperti itu,  jadi sampaikan lah opini kakak dengan tidak membuat satu orang merasa di sudutkan / di kucilkan, stop jadi heters karena kita pramuka ayo bahwa anak pramuka bisa menyampaikan pendapat dengan baik dan benar

Bila ada pertanyaan silahkan komen di bawah ini

0 Response to "Pramuka heters "

Post a Comment