Ada 5 alasan kenapa pramuka berkemah jarang mandi

Ada 5 alasan kenapa pramuka berkemah jarang mandi 

Banyak yang berkomntar tentang pramuka itu jarang mandi , hal itu memang di benarkan , namun ada alasan kenapa pramuka jarang mandi saat berkemah 


1. Tidak ada tempat mck

Biasa nya di karnakan tidak ada nya mck ,hal ini berlaku biasa nya untuk lokasi perkemahan di lapangan desa/ kelurahan ,ini jarang ada tempat mck di karnakan mungkin para peserta bisa meminjam / numpang mck di tempat warga , namun tidak semua warga mengizinkan 

2. Terlalu sibuk 

Biasa nya terlalu sibuk ini ada beberapa kemungkinan 
Sibuk karena kegiatan / menyibukan sendiri agar terhindar dari perintah panitia pelaksana

3. Malas 

Malas ..
Saya rasa setiap anggota mempunyai rasa ini , karena hanya berfikir 
Ahh,cuman berkemah beberapa hari ini , besok kan pulang 
Dan lasan yang lain nya 

4. Suka main kemana-mana

Biasa nya yang suka main kemana-mana ini , saat mengikuti perkemahan yang bersekala besar , contoh saja , hutpram cabang , jamda , raida , peransaka daerah dll
Pramuka yang suka sksd , biasa nya memanfaatkan perkemahan ini untuk main kesana sini , hingga lupa mandi

5. Penjaga tenda .
Biasa nya dalam satu regu ada anak yang hobi nya di tenda , entah untuk alasan apa , yang pasti dia tidak mau kemana-mana bisa di simpulkan hanya pindah tidur anak golongan ini

Mungkin sobat berfikiran ,kok bisa anak penjaga tenda bisa lupa mandi , tidak lupa cuman males dan tidak bisa meninggalkan tenda takut tenda di bawa orang , mungkin kira-kira begitu yang ada di benak anak penjaga tenda jadi membuat nya malas mandi .


Dan itu lah 5 fakta tentang pramuka ,kenapa mereka jarang mandi saat di buper ..

0 Response to "Ada 5 alasan kenapa pramuka berkemah jarang mandi"

Post a Comment